Dinas Pertanian Batu Gelar Bimbingan Teknis Budidaya Ikan Dengan Sistem Bioglok

  • Bagikan
banner 728x90

Kota Batu ( Siaptv.com ) ; Pemerintah kota Batu melalui Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan kota Batu gelar Bimbingan Teknis Budidaya Ikan Dengan Sistem Bioglok selama dua hari di Hotel Ciptaningati jalan Argopuro no 154 Kelurahan Sisir Kecamatan Batu kota Batu. Rabu ( 29/11/2023 ).

Pada bimbingan teknis yang
diikuti diikuti oleh 50 orang ini dengan menghadirkan narasumber Ating Yuniati dari Fakultas Perikanan dan ilmu kelautan UB dan Hadijanto Jogi Basuki owner Ori Fush Bangsi.

Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan pangan kota Batu Heru Yulianto melalui Kepala Bidang Peternakan dan Perikanan Dinas Pertanian kota Batu Sri Nurcahyani S.Pt bahwa pada Bimbingan Teknis Budidaya Ikan Dengan Sistem Bioglok ini dilaksanakan mulai hari ini 29 dan 30 November 2023 ini,

 

” Pada hari ini dilaksanakan bimbingan teknis dan besuk 30 November 2023 akan dilaksanakan peninjauan ke Blitar.

Kegiatan ini merupakan sub kegiatan pengembangan kapasitas kelembagaan Petani di Kecamatan Batu dan desa Dinas Pertanian dan Ketahanan pangan kota Batu DBHCHT tahun 2023 “, jelasnya.

( Wic )

Editor Irfan hadi

  • Bagikan
https://youtube.com/@siaptv?si=zXpY6lfhjM945b7A